PENGADAAN SISTEM INFORMASI PENGADAAN SEKOLAH (SIPLAH) Via TOKO LADANG
1. Ari Pratama Putra
2. Destio Ardiyan
3. Muhammad Rozakh
PROGRAM MAGISTER (S2)
PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “YPTK” PADANG
TAHUN 2024
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya sehingga proposal bisnis ini dapat diselesaikan dengan baik. Proposal ini disusun sebagai panduan untuk memulai dan mengembangkan usaha PT ADHA PRAKARSA SOLUSI yang bergerak di bidang kemitraan retail dengan tujuan untuk memberikan gambaran yang jelas mengenai visi, misi, strategi, dan rencana operasional yang akan dijalankan.
Proposal ini mencakup berbagai aspek penting yang dibutuhkan dalam mendirikan dan mengelola usaha, mulai dari analisis pasar, strategi pemasaran, perencanaan keuangan, hingga proyeksi keuntungan. Kami menyadari bahwa keberhasilan usaha ini tidak lepas dari dukungan dan kerja sama berbagai pihak, baik dari para investor, mitra bisnis, maupun konsumen yang kami layani.
Kami berharap proposal ini dapat memberikan informasi yang lengkap dan menjadi dasar pertimbangan bagi para investor dan pihak terkait lainnya dalam mengambil keputusan. Kami juga siap untuk menerima saran dan masukan konstruktif yang dapat membantu kami dalam mewujudkan visi dan misi usaha ini.
Posting Komentar